cara agar postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste
cara agar postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste, cara agar isi postingan tidak bisa di edit atau copy paste adalah dengan cara menggunakan kode html, yang berfungsi untuk menonaktifkan fungsi keyboard, cara agar postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste akan saya share di postingan blog kali ini. adapun cara agar postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste yaitu seperti berikut ini :
- log in ke akun kita, dimana kita ngeblog atau buat web site, kalau di bloger silahkan log in ke bloger.com, kalau di wordpress log in disana.
- buka akun bloger, klik edit html, jangan lupa simpan tample blog anda untuk jaga jaga.
- silahkan Cari kode </head>(gunakan ctrl+f) agar mudah nyarinya.
- copy kode berikut dibawahnya
<script language='JavaScript1.2'> //Disable select-text script (IE4+, NS6+)- By Andy Scott //Exclusive permission granted to Dynamic Drive to feature script //Visit http://www.dynamicdrive.com for this script function disableselect(e){ return false } function reEnable(){ return true } //if IE4+ document.onselectstart=new Function ("return false") //if NS6 if (window.sidebar){ document.onmousedown=disableselect document.onclick=reEnable } </script> <script language='JavaScript'>curPage=1; document.oncontextmenu = function(){return false} if(document.layers) { window.captureEvents(Event.MOUSEDOWN); window.onmousedown = function(e){ if(e.target==document)return false; } } else { document.onmousedown = function(){return false} }</script>
simpan dan lihat hasilnya, pasti postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste, masih banyak lagi cara agar postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste, dengan kode css juga bisa tapi saya rasa cukup cara agar postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste, semoga postingan cara agar postingan blog kita tidak bisa di edit dengan copy paste ini bermanfaat.
0 komentar :
Post a Comment
Silahkan Berkomentar Sesuai Dengan Topik, Jangan Menggunakan Kata-Kata Kasar, Komentar Dengan Link Aktif Tidak Akan Dipublikasikan
ttd
Admin Blog